Selasa, 2 Agustus 2016 . in Pengumuman . 2486 views
Dalam rangka memberikan layanan dan merespon kebutuhan dan keinginan stakeholder akan pentingnya wawasan tentang dunia perguruan tinggi yang harus diketahui oleh setiap calon mahasiswa dalam memilih perguruan tinggi yang akan menjadi tempat persemaian bakat dan minatnya, maka diperlukan seperangkat pengetahuan awal bagaimana mengenali potensi diri dan bagaimana seharusnya dikembangkan. Divisi Training Center Pusat Pengembangan Bisnis Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang memberikan tawaran layanan hal tersebut dalam bentuk “Program Seminar Motivasi Calon Mahasiswa “Born To Be Success” - Kiat-Kiat Melejitkan Potensi Diri Menuju Prestasi. Untuk Program tersebut kami kemas dalam beberapa paket sesuai dengan kebutuhan stakeholder.
Bagi Calon Mahasiswa UIN Maulana Malik Ibrahim Malang yang dinyatakan tidak diterima pada Jalur SBMPTN 2016, masih berkesempatan untuk mendaftar di Universitas Islam Raden Rahmat Malang.
Pengumuman Nomor : Un.3/HM.01/861/2016 Tentang : Pelaksanaan Wisuda Diploma III (D-III), Sarjana (S1) Program Magister (S2) dan Program Doktor (S3) Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang Periode 1 Tahun 2016 dapat didownload di sini :