Fenomena menarik yang terjadi di kalangan kiai akhir-akhir ini adalah menyangkut keterlibatan mereka di dunia politik praktis, terutama pada masa Pemerintahan Gus Dur
Masyarakat Indonesia adalah masyarakat plural ditinjau dari berbagai aspeknya, baik etnis, bahasa, budaya maupun agama
Pluralisme agama merupakan issu yang sangat popular di kalangan agamawan maupun para akademisi
Pluralisme semula merupakan terminologi filsafat yang berkembang di dunia Barat
Salah satu hal yang mewarnai dunia dewasa ini adalah pluralisme keagamaan, demikian ungkap Coward (1989:5)
Pesantren, atau pondok pesantren adalah sebuah lembaga pendidikan agama khas Indonesia --khususnya Jawa-- telah menjadi sebuah lembaga yang sudah mengakar dalam masyarakat